PELATIHAN DAN PEMBINAAN USAHA MUSTAHIK ZAKAT BAZNAZ ROKAN HULU

Authors

  • Rise Karmilia Universitas Pasir Pengaraian
  • Almadison Universitas Pasir Pengaraian
  • Siti Rahma Universitas Pasir Pengaraian
  • Fitri Elfiani Universitas Pasir Pengaraian
  • Siska Amelya Universitas Pasir Pengaraian

DOI:

https://doi.org/10.30606/jpmm.v3i1.2923

Keywords:

Strategi Pemasaran, Laporan Keungan, UMKM

Abstract

Mitra pada program pengabdian masyarakat ini adalah Baznas Rokan Hulu dan para pemilik usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) sebagai Mustahik zakat Kabupaten Rokan Hulu, diperlukan sebuah kajian untuk menganalisa Strategi Pemasaran dan produksi serta Laporan Keuangan yang baik bagi usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) untuk membantu pemilik usaha dalam mengambil keputusan manajerial dalam menjalankan usahanya agar lebih berkembang dan tetap bisa bertahan di masa yang akan datang. Permasalahan  yang  terjadi  pada  mitra pengabdian  pada  masyarakat  ini  diantaranya yaitu  belum pahamnya pemilik UMKM tentang Strategi Pemasaran dan produksi serta Laporan Keuangan yang baik,  karena itu  perlunya dilakukan pelatihan dan pembinaan. Dalam pengabdian ini kami membantu mitra pemilik UMKM untuk membuat target pasar, Strategi pemasaran secara Offline dan Online serta Laporan keuangan. Dengan harapan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat menambah jumlah ilmu dan pengetahuan pemilik UMKM dalam menjalakan usahanya di masa yang akan datang

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adel, H.M., Hammad, R. (2020), Entrepreuneurial marketing Strategy, institutional environment, and business performance of SME’s in Egypt. https://doi.org/10.1108/JEEE-11- 2019-0171

Dinas Koperasi UKM, Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Rokan Hulu

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu, 2019

Makmur (2012). Analisis Produktivitas dan Efisiensi Usahatani Padi Sawah di Kabupaten Rokan Hulu Program Magister (S2) Manajemen Agribisnis Program Pasca Sarjana Universitas Islam Riau Pekanbaru. Tesis

Makmur & Purwantoro, (2020). Strategi Meningkatkan Kinerja Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa Melalui Pendekatan Entrepreneurial Marketing, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Pasir Pengaraian

Makmur, (2021). Entrepreneurship Marketing dan Kinerja Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), Hirarki: Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis Universitas Pasir pengaraian

Maya Widyana Dewi, Indra Lila Kusuma, Tira Nur Fitria, LMS Kristiyanti, Budiyono Pelatihan Kewirausahaan Bagi Pelaku UMKM Di Kecamatan Tasikmadu Karanganyar Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia Jurnal BUDIMAS (ISSN:2715-8926) Vol. 04, No. 01, 2022

M. Ramli (2009). Analisis Biaya Produksi Dan Titik Impas Pengolahan Ikan Salai Patin (Kasus Usaha Soleha Berseri di Air Tiris Kampar) Jurnal Perikanan dan Kelautan 14,1 (2009) : 1-11 Unri Pekanbaru.

Rahardja, Manurung, 2006, Teori Ekonomi Mikro, Edisi Ketiga, LP Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Jakarta.

Susanti, A., Istiyanto, B., & Jalari, M.(2020). Stretegi UKM pada masa Pandemi Covid -19, KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat. 1(2),67-74

Peraturan Pemerintah No. 7 Tahun 2021 tentang Kemudahan, Perlindungan, dan Pemberdayaan Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah

Downloads

Published

2024-03-01

How to Cite

Karmilia, R., Almadison, Rahma, S., Elfiani, F., & Amelya, S. (2024). PELATIHAN DAN PEMBINAAN USAHA MUSTAHIK ZAKAT BAZNAZ ROKAN HULU. Tepak Sirih : Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani, 3(1), 1–8. https://doi.org/10.30606/jpmm.v3i1.2923