PENGARUH PENGGUNAAN KINESIO TAPPING TERHADAP NYERI PUNGGUNG BAWAH PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI DESA RAMBAH TENGAH HILIR

Authors

  • Nana Aldriana Universitas Pasir Pengaraian
  • Khalim Isna Diah
  • Rika Herawati
  • Nina Surya Fitri Yanti

DOI:

https://doi.org/10.30606/jmn.v13i1.3195

Keywords:

Kehamilan, Nyeri Punggung, Kinesio Tapping

Abstract

Pada masa kehamilan wanita mengalami perubahan fisiologis dan psikologis. Perubahan fisiologis yang dialami ibu hamil salah satunya nyeri punggung bawah. Permasalahan nyeri punggung ini sering terjadi khususnya ibu hamil trimester III. NPB ini merupakan keluhan area lumbosakral yang peningkatan intensitasnya seiring dengan bertambahnya usia kehamilan. Hal ini mengakibatkan perubahan postur tubuh sehingga menurunnya fleksibilitas otot. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan kinesio tapping dalam menurunkan keluhan nyeri punggung bawah pada ibu hamil trimester III. Penelitian ini bersifat pra-experiment dengan rancangan penelitian one group pre-test dan post-test design. Sampel yang digunakan berjumlah 25 orang. Metode penelitian ini menggunakan pengukuran nyeri seblum dan sesudah pemberian kinesio tapping sebanyak 3 kali perlakuaan dalam 12 hari. Data dianalisis melalui uji t-dependent. Instrumen tes yang digunakanpada penelitian ini adalah NRS (Numeric Rating Scale) untuk mengukur nyeri punggung bawah pada ibu hamil trimester III khusus di Desa Rambah Tengah Hilir. Hasil analisis uji T didapatkan nilai p value 0,000 < 0,05 sehingga hasil penelitian dapat disimpulkan terdapat pengaruh penggunaan kinesio tapping terhadap nyeri punggung bawah pada ibu hamil trimsester III di Desa Rambah Tengah Hilir. Dengan demikian dapat disarankan kepada tenaga kesehaatan agar mengaplikasikan intervensi kinesio tapping pada ibu hamil trimester III yang mengalami nyeri punggung bawah.

 

Kata kunci: Kehamilan, Nyeri Punggung, Kinesio Tapping

Downloads

Download data is not yet available.

References

Affandi, M. I., & Rochmania, A. (2021). Efek Aplikasi Kinesio Taping Terhadap Stabilitas Postural Pada Orang Sehat. Jurnal Prestasi Olahraga, 4(6), 40–47.

Amin, N. F., Garancang, S., Abunawas, K., Makassar, M., Negeri, I., & Makassar, A. (2023). PENDAHULUAN Penelitian merupakan proses kreatif untuk mengungkapkan suatu gejala melalui cara tersendiri sehingga diperoleh suatu informasi . Pada dasarnya , informasi tersebut merupakan jawaban atas masalah-masalah yang dipertanyakan sebelumnya . Oleh ka. 14(1), 15–31.

Analauw, I., Mogi, T., & Damopolii, C. (2018). Efektifitas Kinesio Taping Terhadap Nyeri dan Performa Fungsional Pada Nyeri Punggung Bawah Mekanik. Jurnal Medik Dan Rehabilitasi, 1, 1.

Arummega, M. N., Rahmawati, A., & Meiranny, A. (2022). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nyeri Punggung Ibu Hamil Trimester III : Literatur Review Factors Affecting Back Pain In Pregnant Trimester III : A Literature Review. 9(1), 14–30.

Berbudi, A., & Sari, N. M. (2022). EFEKTIFITAS KINESIO TAPING UNTUK PENURUNAN NYERI PUNGGUNG BAWAH ( STUDI KUASI EKSPERIMENTAL PADA PASIEN NYERI PUNGGUNG BAWAH ). 2(1), 135–143.

Ella Khairunnisa, Eka Riana, Dwi Khalisa Putri, & Sella Ridha Agfiani. (2022). Gambaran Derajat Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. WOMB Midwifery Journal, 1(2), 13–17. https://doi.org/10.54832/wombmidj.v1i2.69

Fiana, D. N., Nisa Khairun, & Fidha, R. (2022). Correlation of Pain Intensity with Pregnancy Parity in Pregnant Women Experiencing Lower Back Pain at Kedaton Health Center , Bandar Lampung. Jurnal Kedokteran Unila, 6, 84–88.

Fitriani, L. (2018). EFEKTIVITAS SENAM HAMIL DAN YOGA HAMIL TERHADAP PENURUNAN NYERI PUNGGUNG PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS PEKKABATA. 4(2).

Hidayat, A. A. A. (2014). Metode Penelitian Kebidanan dan Teknik Analisis Data. Salemba Medika.

Кasmiati. (2023). BUKU ASUHAN KEHAMILAN, KASMIATI.

Mardinasari, A. L., Dewi, N. R., Ayubbana, S., Keperawatan, A., Wacana, D., Kunci, K., & Punggung, N. (2022). Penerapan Pemberian KINESIO TAPPING TERHADAP NYERI PUNGGUNG BAWAH IBU HAMIL TRIMESTER III DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS METRO TAHUN 2021. 2(September), 302–307.

Nanda, P. W., & Widyawati. (2022). Mengurangi Nyeri Punggung Bawah dan Edema Kaki Ibu Hamil Trimester III. Pustaka Rumah Cinta.

Payadnya, P. A. A., & Gusti Agung. (2018). Panduan Penelitian Eksperimen Beserta Analisis Statistik dengan SPSS. CV BUDI UTAMA.

Purnamasari, K. D. (2019). Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii. Journal of Midwifery and Public Health, 1(1), 9. https://doi.org/10.25157/jmph.v1i1.2000

Puspitasari, R. D., Sulistyawati, H., & Sari, R. N. (2022). Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny “R” G3P2A0 34 Minggu Kehamilan Normal dengan Keluhan Nyeri Punggung. Jurnal Kebidanan, 12(2), 148–156. https://doi.org/10.35874/jib.v12i2.1102

Rahmawati, A. (2021). Risk Factor Of Low Back Pain. 03(01), 1601–1607.

Ratnawati, A. (2023). Asuhan Keperawatan MATERNITAS. PUSTAKA BARU PRESS.

Sulastri, M., Nurakilah, H., Marlina, L., & Nurfikah, I. (2022). Penatalaksanaan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester III Dengan Metode Kinesio Tapping Berdasarkan Standar Profesi Bidan. Media Informasi, 18(2), 145–161. https://doi.org/10.37160/bmi.v18i2.81

Supardi, N., Zulisa, E., Aryani, R., Gustina, I., Handayani, L., Prajayanti, H., Lubis, D. R., R.A, M. Y., Chairiyah, R., Larasati, E. W., Anggraeni, L., Maryuni, & Laela, N. (2022). TERAPI KOMPLEMENTER PADA KEBIDANAN (M. B. Oktaviani, S.ST. & S. T. K. Rantika Maida Sahara (eds.)). PT GLOBAL EKSEKUTIF TEKNOLOGI.

Suyani. (2019). Pengaruh Penggunaan Kinesio Tapping Terhadap Intensitas Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. Intan Husada Jurnal Ilmu Keperawatan, 7(2), 11–23. https://doi.org/10.52236/ih.v7i2.147

Thahir, M. (2018). Pengaruh Kinesiotapping Terhadap Penurunan Nyeri Akibat Low Back Pain Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Rskdia Pertiwi Makassar. Media Kesehatan Politeknik Kesehatan Makassar, 13(1), 18. https://doi.org/10.32382/medkes.v13i1.100

Widaryanti, R., & Riska, H. (2019). Terapi Komplementer Pelayanan Kebidanan Berdasarkan bukti Scientific dan Empiris (H. Rahamdhani (ed.)). CV BUDI UTAMA.

Wulandari, S., & Wantini, N. A. (2021). Ketidaknyamanan Fisik dan Psikologis Pada Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Kebidanan Indonesia, 12(1), 54–67.

Zein, M. I. (2019). Kinesio tapping in sports medicine (T. Redaksi (ed.)). ISTANA AGENCY.

Downloads

Published

2025-04-01

How to Cite

Nana Aldriana, Khalim Isna Diah, Rika Herawati, & Nina Surya Fitri Yanti. (2025). PENGARUH PENGGUNAAN KINESIO TAPPING TERHADAP NYERI PUNGGUNG BAWAH PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI DESA RAMBAH TENGAH HILIR. Maternity and Neonatal : Jurnal Kebidanan, 13(1), 123–130. https://doi.org/10.30606/jmn.v13i1.3195

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

1 2 3 4 5 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.