Studi Literatur:Mekanika Lagrange

Authors

  • Yulinda Ariyanti Universitas Pasir Pengaraian
  • Raniati
  • Purwo Subekti
  • Hamid Syahropi

DOI:

https://doi.org/10.30606/aptek.v15i1.1654

Keywords:

Mekanika Lagrange, Penelitian, Metode

Abstract

Metode Lagrange merupakan suatu metode yang terdiri dari Energi Kinetik dan Energi Potensial. Dalam perumusannya koordinat yang digunakan adalah posisi dan kecepatan. Dalam mekanika Lagrange, alur benda didapat dengan mencari jalur yang meminimkan aksi, sebuah kuantitas yang merupakan integral dari Lagrangean sejalan dengan waktu. Lagrangean untuk mekanika klasik dibedakan dengan energi kinetik dan energi potensial. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Adapun pendekatan yang dilakukan dalam penelitian ini adalah studi pustaka dari hasil penelitian terdahulu yang berkaitan dengan Mekanika Lagrange. Melalui penelitian dengan metode studi pustaka yang terkait, diharapkan artikel ini dapat dikembangkan dan menjadi rujukan bagi penulis berikutnya. MekanikaLagrange merupakan suatu metode penyelesaian persoalan mekanika yang tidak mudah diselesaikan dengan Mekanika Newton. Posisi partikel di dalam satu ruang dapat ditentukan melalui 3 koordinat. Koordinat tersebut dapat berupa koordinat kartesan, koordinat bola atau koordinat silinder.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-12-28

How to Cite

Ariyanti, Y., Raniati, Subekti, P. ., & Syahropi, H. . (2022). Studi Literatur:Mekanika Lagrange. Aptek, 15(1), 55–58. https://doi.org/10.30606/aptek.v15i1.1654

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.