PENGARUH PRINSIP PROSEDUR KERJA, AMBIGUITAS PERAN DAN BURNOUT TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PETERNAKAN DAN PERKEBUNAN KABUPATEN ROKAN HULU
DOI:
https://doi.org/10.30606/cano.v11i2.1617Abstract
Penelitian ini betujuan untuk mengetahui pengaruh prinsip prosedural kerja, ambiguitas peran dan burnout terhadap kinerja Pegawai Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Rokan Hulu. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh pegawai yang bekerja pada Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Rokan Hulu. Metode penarikan sampel dengan menggunakan sampling jenuh (sensus). Teknik analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS 18. Hasil penelitian berdasarkan analisis regresi linier berganda menunjukkan bahwa: prinsip prosedural kerja, ambiguitas peran dan burnout berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kinerja Pegawai Pegawai Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Rokan Hulu. Kesimpulan dari penelitian ini adalah berdasarkan hasil pengujian secara parsial hanya variabel prinsip prosedural kerja dan burnout yang berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Rokan Hulu sedangkan pada pengujian secara simultan semua variabel yaitu prinsip prosedural kerja, ambiguitas peran dan burnout berpengaruh terhadap kinerja Pegawai Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Rokan Hulu.
Downloads
References
Baridwan (2010). Kinerja dan Pengembangan Kompetensi.Yogyakarta:Pustaka pelajar.
Budihardjo, Andreas (2011). Organisasi :Menuju Pencapaian Kinerja Optimum.Jakarta :Prasetya Mulya.
Carlson dkk (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Jakarta :BalaiPustaka .
Chasanah (2017). Pengaruh Kemampuan Kerja, Fasilitas Kerja, Dan PrinsipProsedur Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Kecamatan se
Kabupaten Batang. Jurnal manajemen Undip, vol. 6; 1-12.
Davis & Jhon (2011). Manajemen Sumber
Daya Manusia. Jakarta :Rhineka Cipta.
Ghozali, Imam (2012). Aplikasi Analisis
Multivariate Dengan Program SPSS
(Edisi Kedua), Badan Penerbit
Universitas Diponegoro, Semarang.
(2013). Aplikasi Analisis
Multivariate Dengan Program SPSS
(Edisi Kedua), Badan Penerbit
Universitas Diponegoro, Semarang.
Hair (2011). Metode logi Penelitian.
Jakarta:Erlangga.
Hayati (2018). Pengaruh Burnout Terhadap
Kinerja Karyawan Pada BMT ElMunawar
Medan. Jurnal Ilmiah
Manajemen dan Akuntansi. Vol. 4;68-77.
Irwandy (2017). Manajemen Operasi, Edisi
Empat : Bandung :Grafindo.
Jogiyanto (2012). Manajemen Personalia &
Sumber Daya Manusia. Edisi Kedua.
BPFE- Yogyakarta.
Kaban (2011). Kinerja dan pengembangan
kompetensi. Yogyakarta:Pustaka pelajar.
Khan (2013). Manajemen Pengembangan
Sumber Daya Manusia. Jakarta: Raja
Grafindo.
Martoyo (2010). Sumber Daya Mabusia dan
Produktivitas Kerja. Jakarta : Mandar
Maju.
Martoyo (2011). Metode Penelitian Bisnis.
Jakarta : Mandar Maju.
Maryati (2014). Manajemen Perkantoran
Efektif. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu
Manajemen YKPN.
Mas’ud, Fuad. (2014). Survai Diagnosis Or-
ganisasional Konsep & Aplikasi. Ba-dan
Penerbit Universitas Diponegoro.
Semarang.
Mulyadi (2013). Manajemen Pengembangan
Sumber Daya Manusia. Jakarta: Raja
Grafindo.
Mangkunegara Anwar Prabu (2010).
Manajemen Sumber Daya Manusia
Strategik. Jakarta :Balai Pustaka .
(2012). Manajemen Sumber
Daya Manusia Strategik. Jakarta :Balai
Pustaka .
Martoyo (2010). Metode Riset Bisnis II.
Jakarta :Andi Offset.
Moenir (2012). Manajemen Pengembangan
Sumber Daya Manusia. Jakarta: Raja
Grafindo.
Moeheriono. (2013). Pengukuran Kinerja
Berbasis Kompetensi. Bandung: PT.
Remaja Rosdakarya.
Nachrowi (2011). Pengantar Penelitian
Ilmiah. Bandung :Yuma Pustaka.
Nimran, Umar. (2014). Perilaku Organisasi.
Cetakan Ketiga. Surabaya: CV. Citra
Media.
Notoatmodjo (2010). Penulisan Karya
Ilmiah. Jakarta:Genesis.
Prasetya (2013). Metode Riset Bisnis. Jakarta
:Andi Offset
Rasto (2015). Manajemen Sumber Daya
Manusia Strategik. Jakarta :Balai
Pustaka.
Robbins (2011). Organizational Behaviour.
th Edition. Prentice Hall International,
Inc. New Jersey.
(2011). Organizational Behaviour.
th Edition. Prentice Hall International,
Inc. New Jersey.
Sailendra (2015). Perilaku Organisasi.
Jakarta :Gramedia.
Sedarmayanti (2014). Manajemen Sumber
Daya Manusia. Bandung: Refika.
Aditama.
(2011). Manajemen Sumber Daya
Manusia. Bandung: Refika. Aditama.
Sibagariang, dkk (2010). Metode Penelitian
Untuk Bisnis. Jakarta :Salemba Empat.
Simamora, Hendry (2010). Manajemen
Sumber Daya Manusia. Yogyakarta :
STIE.
. (2011). Metode Penelitian
Bisnis. Alfabeta.
. (2013). Metode Penelitian
Bisnis. Alfabeta.
Suliyanto. (2011). Metode Riset Bisnis II.
Jakarta :Andi Offset.
Susanto (2013). Tata Kelola Perusahaan
yang Sehat. Jakarta :Bumi Aksara
Stoner (2012). Kinerja dan pengembangan
kompetensi. Yogyakarta:Pustaka pelajar.
Timpe, A Dale (2012). Seri Manajemen
Sumber Daya Manusia : Memotivasi
Pegawai. Jakarta :Bumi Aksara.
Triyono (2017). Pengaruh Konflik Peran Dan
Ambiguitas Peran Terhadap Stres Kerja
Dan Kinerja Pegawai Dinas Penerangan
Jalan Dan Pengelolaan Reklame Kota
Semarang. Jurnal Manajemen.
Vol.22;154-167.
Venkatesh et al., (2013). Panduan
Meningkatkan Kecerdasan Emosional.
Bandung:Cipta Karya.
Wibowo. (2012). Manajemen Kinerja.
Jakarta: Rajawali Pers
Wibowo. (2013). Manajemen Kinerja.
Jakarta: Rajawali Pers
Wirawan. (2011). Evaluasi Kinerja Sumber
Daya Manusia Teori Aplikasi dan
Penelitian. Jakarta: Salemba Empat.
Yasa (2017). Pengaruh Konflik Peran Dan
Ambiguitas Peran Terhadap Kinerja
Pegawai Melalui Mediasi Stres Kerja
Pada Dinas Kesehatan Kota Denpasar
Bali. Jurnal Manajemen. Vol.2;27-36.