ANALISIS TINGKAT KESEHATAN BANK MENGGUNAKAN METODE RGEC (RISK PROFILE, GOOD CORPORATE GOVERNANCE, EARNING, CAPITAL) PADA PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2023
Keywords:
Risk Profile, GGC, Earnigns, CapitalAbstract
Penelltian ini bertujuan untuk menganalsis dan mengetahui Kesehatan bank dengan menggunakan metode RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earnings dan Capital) perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2020-2021.Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari annual report dari masing-masing bank yang menjadi sampel penelitian. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 47 bank. Sampel yang digunakan dalam penelitian iniberjumlah 20 bank diperoleh melalui metode pengambilan sampel purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat Kesehatan bank yang terdaftar di BEI periode 2018-2020 menggunakan metode RGEC dikategorikan Sangat Sehat, Sehat, Cukup Sehat, dan Kurang Sehat. Terdapat enam bank yang mendapatkan Peringkat Komposit 1 (PK-1) dengan kategori Sangat Sehat selama empat tahun berturut-turut yaitu Bank BBCA, BBMD, BBRI, BMRI, MEGA, dan NISP. Terdapat empat bank yang mendapatkan Peringkat Komposit 2 (PK-2) dengan kategori Sehat selama empat tahun berturut-turut SDR, BSIM, BNBA dan BBTN Terdapat tiga bank yang mendapatkan Peringkat Komposit 3 (PK-3) dengan kategori Cukup Sehat selama empat tahun berturut-turut yaitu Bank ARTO, dan BACA. Serta MAYA pada tahun 2020, 2021, dan 2022. Serta Terdapat satu bank yang mendapatkan Peringkat Komposit 4 (PK-4) dengan kategori Kurang Sehat yaitu Bank MAYA tahun 2023.
Downloads
References
Akramunnas, k. (2019). Pengukuran Kinerja Perbankan dengan menggunakan Metode Camel. Jurnal Ekonomi Keuangan dan Perbankan Syariah, 3, 56-69.
Cicilia Erly Istia. (2020). Analisis Tingkat Kesehatan Bank Pada PT. Nank Negara Indonesia (PERSERO), TBK dengan Menggunakan Metode RGEC. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 25 No. 2, 143-156.
Dyah, S. H. (2020). Teori Portofolio dan Pasar Modal Indonesia. Surabaya: Scopindo Media Pustaka.
Jeverson Jerlando Joshua Gaspar. (2022). Analisis Tingkat Kesehatan Bank Dengan Menggunkana Metode RGEC pada Bank Umum BUMN Yang Terdaftar Di BEI Periode 2015-2019. jurnal EMBA, Vol. 10 No.1, 1356-1366.
Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Pertama Cetakan Kesebelas. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Kiesi, D. E. (2014). Intermediate Accounting Volume 2 IFRS Edition. United States Of AAmerica: John Wiley & Sons.
Laluas, Mangantar & Mekel . (2014). Analisis Kinerja Bank BUMN Menggunakan Metode CAMEL. Jurnal EMBA, Vol 2 No.3, 143-156.
Novriansyah, Oktarina & fujiansyah. (2020). Analisis Laporan Keuangan Dengan Menggunakan Metode Camel Untuk Menilai Tingkat Kesehatan Bank Konversional BUMN (BRI,MANDIRI,dan BNI46). Jurnal Ekonomi, Vol 16 No.1, 53-65.
Peraturan OJK Nomor 4/PJOK.03/2016. Tentang Penilaian Tingkat Kesehatan Bank UMUM (PJOK/03/2016).
Peraturan SEOJK Nomor 14/SEOJK.03/2017. Tentang Penilaian Tingkat Kesehatan Bank UMUM (SEOJK/03/2017).
Peraturan OJK RI Nomor37/PJOK.03/2019. Tentang Transparansi dan Publikasi Laporan Bank (PJOK/03/2019).
Siregar, P. A. (2021). Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta: Yayasan Kita Menulis.
Sumarna, A. d. (2019). Peranan Slik ( Sistem Layanan Informasi Keuangan) pada Pt. Bank Pembangunan Jawa Barat dan Banten Kantor Cabang Pembantu Jalancagak. Jurnal Keuangan, Vol 1 No.2, 120-129.
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta.
Syaframis, N.F., & Muniarty, P. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Dan Pengaruhnya Terhadap Kemampuan Penyaluran Kredit Pada Bank Danamon, Tbk. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, Vol 10. No 2, 315-322.